JATIM, (M-RADARNEWS),- Dalam rangka peringati HUT Bhayangkara ke-72, Kapolda Jatim Irjen Machfud Arifin pimpin upacara pelepasan 64 Purna Bhakti, yang berlangsung di gedung Tribrata Mapolda Jatim, Selasa (10/7). Giat ini juga dihadiri Waka Polda Jatim Brigjen Widodo Eko dan Pejabat Utama Polda Jatim.
Rincian dari 64 anggota yang pensiun meliputi dua berpangkat seperti, Kombes Drs Marjono SH M Mpd (dinas SPN Polda Jatim) dan Kombes Kusnan Troyono BA (dinas Bid TI Polda Jatim).
Selain itu, juga ada 12 anggota berpangkat AKBP, 15 berpangkat Kompol, 9 pangkat AKP, 4 pangkat Iptu, 24 berpangkat Ipda. Kegiaan itu juga dihadiri oleh Bhayangkari. Sementara yang Purna Bhakti, usai dilepas Kopalda Jatim, kemudian mereka naik becak hias dari halaman Gedung Tribraba Mapolda hingga depan halaman masjid Arif Nurul Huda. (TIM/TN)